Dia menyarankan agar dinamika demokrasi ini bisa disikapi semua pihak secara profesional terutama dengan memperhatikan atau mengedepankan etika dan hukum yang berlaku.
“Ya penting berbasis data yang kuat bukan asal tuding berlindung dibalik dugaan-dugaan dan sebagainya”saran dia.
Sebaliknya masyarakat juga dimintai agar jeli dan Arif dalam melihat perkembangan tahun politik saat ini sehingga tidak salah kaprah dalam mencerna dinamika perkembangan politik.
Dia menyarankan agar mereka yang hendak berkontestasi agar tampil elegan dengan politik gagasan yang mencerahkan rakyat sehingga trend politik tahun politik dimaknai publik secara cerdas.
”Sangat elegan dan baik jika oara kontestan tampil di publik dengan mengusung politik gagasan yang menangkan rakyat”pungkasnya(***)
Komentar