oleh

Dr.H.Muhammad Kasuba, MA. Dinilai Sebagai Episentrum Politik Pilgub Malut.

-POLITIK-98 Dilihat

PIKIRAN UMMAT.Com—Ternate||Kandidat calon Gubernur Maluku utara Dr.H.Muhammad Kasuba,MA.dinilai menjadi episentrum politik pemilihan Gubernur Maluku utara.

Indikasi itu tergambar dimana nyaris semua kandidat calon Gubernur dan timses nya terobsesi kuat mengalahkan H.Muhammad Kasuba jika ingin meraih Gubernur Maluku utara.

Gambaran yang mengindikasikan bahwa kekuatan Muhammad Kasuba diperhitungkan semua kandidat.Terbaru, ada pimpinan partai politik yang tengah menyiapkan kandidat calon Gubernur mereka siapa melawan H.Muhammad Kasuba.

Hal itu tergambar dari pernyataan salah satu pimpinan partai politik yang ancang-ancang siap melawan H.Muhammad Kasuba di pilgub Malut di Pilgub 2014.
Pernyataan yang diartikan betapa tim-tim kandidat menyadari bahwa untuk meraih kursi Gubernur Malut di pilgub Malut harus mampu mengalahkan mantan Bupati Hal-Sel dua periode itu.
“Sikap politik Mereka bole jadi dipahami bahwa untuk meraih kursi Gubernur Malut harus mampu mengalahkan H.Muhammad Kasuba”ujar Haris, aktivis muda ini.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *