“Salah satu faktor utama dalam mendukung perputaran Ekonomi masyarakat adalah infrastruktur jalan apalagi saat cuaca laut tidak bagus. Maka dengan adanya pembangunan infrastruktur jalan lapen ini masyarakat sudah tidak perlu khawatir dengan cuaca buruk lagi,” sambungnya
Anak Sulung Muhamad Kasuba itupun berharap Proyek pembangunan jalan Lapen yang akan di bangun dalam waktu dekat ini dapat meningkatkan konektivitas dan memperbaiki akses transportasi bagi masyarakat, serta mempercepat distribusi barang dan jasa di wilayah Mandioli Selatan(***)
Komentar