oleh

Baznas Ternate Salurkan Bantuan Rp. 538 Juta kepada 2.020 Warga Kota

-HEADLINE-246 Dilihat

PIKIRAN UMMAT.Com—Ternate||Baznas Kota Ternate menyalurkan bantuan sebesar Rp.538.000.000 kepada 2.020, warga, Selasa (5/3/2024 bertempat di Mesjid Raya Almunawwar, kelurahan Gamalama Kota Ternate.

Berdasar rilis Basnas Kota Ternate, sebanyak 2.020 warga kota menerima bantuan uang tunai yang disalurkan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Ternate, Selasa (5/3), bertempat di Masjid Agung Almunawar Ternate. Penyerahan bantuan dana ini ditujukan kepada para penerima manfaat zakat, yakni para imam dan badan sara’a masjid dan musalah, serta keluarga miskin di Kota Ternate.

Baca Juga  Lawatan Gubernur Jatim Ke Malut Diharapkan Tidak Sekedar Agenda Seremonial Belaka

Penyerahan bantuan secara simbolis dilakukan Sekretaris Kota Ternate DR. Rizal Marsaoly, disaksikan Ketua Baznas, Kepala Kantor Agama Kota Ternate, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) serta unsur Forkopimda Kota Ternate.
Wakil Ketua Baznas Kota Ternate Bidang Pendistribusian dan Pendayagunaan Zakat, Infak dan Sedekah (ZIS),

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *