oleh

Salurkan Paket Sembako Gratis, Bupati Bassam Minta Warga Tak Lagi Berpolemik Soal Pemilu


Kegiatan Pasar Murah yang digelar hari ini, merupakan kesepakatan Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID), sehingga barang barang yang dijual harganya lebih murah dari harga di pasaran.
“Jadi 200 paket sembako yang kita salurkan ini, untuk masyarakat yang lebih membutuhkan, sehingga saya berharap dalam proses penyaluran bisa tepat sasaran,”ungkapnya.

Baca Juga  Gelar Nuzulul Quran, Pemkab Hal-Sel Hadirkan 2 Ulama Dari Mesir dan Palestina

Mantan Wakil Bupati Halsel ini mengungkapkan, sesuai hasil kesepakatan TPID, setiap warga yang mendapatkan kupon Pasar Murah hanya membawa uang Rp50 ribu untuk mendapatkan sembako, namun dalam pembahasan lanjutan, diputuskan sembako di gratiskan bagi warga yang kurang mampu.
“Kegiatannya saja pasar murah, tapi penyalurannya secara gratis, karena semua biaya sudah ditanggung pemda,”ujar Bassam disambut meriah oleh warga.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *