oleh

Komitmen Tingkatkan Literasi, Bupati Bassam Lobi Pembangunan Gedung Perpustakaan Hal-Sel

Kunjungan ke Perpustakaan dalam rangka melakukan usulan dan lobi anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK) pembangunan gedung Perpustakaan Daerah Halmahera Selatan, yang lebih representatif.

Bupati Bassam Kasuba, usai pertemuan kepada wartawan mengatakan bahwa agenda pertemuan dengan pimpinan Kantor Perpustakaan Nasional RI, salah satunya mengajukan usulan pembangunan gedung perpustakaan nasional di daerah.

Baca Juga  Unggul Jauh Perolehan Suara, Bassam-Helmi Bungkus Pilkada Hal-Sel

Harapan besar kita kata Bupati bisa terakomudir masuk dalam Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk pembangunan fisik perpustakaan.

Orang nomor satu di Halmahera Selatan, itu bilang tujuan pembangunan gedung Perpustakaan Daerah dalam rangka menunjang literasi dan minat baca masyarakat Halmahera Selatan.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *