oleh

Didaulat Khotib Idul Adha 1445 di Hal-Lut, Ini Yang Disampaikan Dr.H.Muhammad Kasuba, MA

-HEADLINE-150 Dilihat

”Allah berfirman dalam Al Qur’an Surat Ibrahim ayat 7, ‘La in syakartum la azidannakum wala in kafartum inna adzabi lasyadid’, yang artinya ‘Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti kami akan menambahkan (nikmat) kepadamu”lanjut nya.

Salat Idul Adha di lapangan Gamsungi, kota Tobelo dengan Khotib Dr.H.Muhammad Kasuba, MA dibanjiri jemah dari berbagai kalangan umat.

Baca Juga  Kebijakan Gubernur Sherly Diduga Sarat KKN.MA : Kejar Rupiah di APBD Malut?

H.Muhammad Kasuba pada kesempatan usai salat Idul Adha langsung menyerahkan 2 ekor sapi hewan qurban.Prosesi penyerahan ditandai secara simbolis, Ustadz H.Muhammad Kasuba menyerahkan 2 ekor sapi kepada panitia qurban setempat.

Momentum Idul Adha di Kota Tobelo, kabupaten Halmahera Utara juga dimanfaatkan calon Gubernur Maluku utara, Dr.H.Muhammad Kasuba, MA bersilaturahmi dengan tokoh pemerintah dan masyarakat setempat.

Baca Juga  Gugatan Perdata Dikabulkan PN Ternate, Pemprov Malut Wajib Bayar Hutang Sebesar Rp. 2,8 Miliar Kepada Kristian Wuisan.

Ustadz H.Muhammad Kasuba melakukan silaturahmi dengan Bapak Muchlis Tapi-Tapi, Wakil Bupati Halmahera Utara di kediaman orang nomor dua Halmahera utara itu.

Kesduanya nampak terlibat pembicaraan santai dengan penuh bersahabat layaknya pertemuan 2 pemimpin dan tokoh politik pada umumnya(***)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *