Dengan mengusung tema “Gagasan Membangun Maluku Utara Bersama MK-BISA”, deklarasi ini bertujuan untuk menyampaikan gagasan-gagasan pembangunan yang realistis dan berpihak pada rakyat.
“Kegiatan ini bertujuan untuk menjual gagasan, bukan menjual tangisan,” tegas Habibullah, menggarisbawahi semangat positif yang diusung generasi muda.
Deklarasi dukungan dari milenial dan Gen Z ini menjadi bukti bahwa pasangan MK-BISA mampu menarik perhatian generasi muda dengan program-program progresif yang mereka tawarkan. Dukungan ini diharapkan mampu memperkuat langkah MK-BISA menuju kemenangan dalam Pilkada Maluku Utara 2024
Komentar