oleh

Lintas Tokoh Malut Bertemu Sikapi Pilkada Daerahnya, Muslim Arbi Ingatkan Pempus, Malut Itu Masih Menyimpan Bara Sekam Konflik Horizontal

-HEADLINE-1819 Dilihat

”Teori demokrasi itu suara moyoritas, masa minoritas menang, tentu semua pasti curiga dugaan kuatnya mengarah ada rekayasa ”tuding dia.

Menurutnya, kekayaan SDA tambang Maluku utara menarik libido penguasa pusat dan oligarki yang ingin mempertahankan cengkraman kepentingan ekonomi mereka di Maluku utara.

”Lihat kasus blok medan yang terungkap sebagai fakta persidangan”ujar dia beralibi.

Baca Juga  M.Tauhid Soleman, Walikota Ternate Sampaikan Ucapan Belasungkawa Atas Wafatnya Mantan Gubernur Malut

Muslim Arbi mengingatkan bahwa Maluku utara adalah bekas wilayah konflik yang masih menyimpan bara konflik sehingga sulutan sekecil apapun bisa potensial memicu kembali konflik.

”Ingat ya Maluku utara itu belas wilayah konflik yang masih menyimpan bara konflik, sulutan sekecil apapun potensial menyulut konflik jadi semua pihak harus punya tanggun jawab untuk merawat malut”Ujar dia memperingatkan.

Baca Juga  Menkes RI Ground Breakin Pembangunan RSUD Hal-Tim, Ir.Ricky Chaerul Richfat, MT, Sekda Haltim : Hal-Tim Punya Rumah Sakit Berstandar Nasional

H.Thaib Armayin, pendiri provinsi Maluku utara sekaligus mantan Gubernur Maluku utara dua periode mengingatkan semua pihak bahwa perjuangan Masyarakat Maluku utara memekarkan daerahnya berlangsung dalam waktu panjang dan sampai memakan korban harta dan jiwa.Lanjut dia, cita-cita dibalik pemekaran malut adalah kemandirian daerah melalui peran dan kontribusi putra daerah dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah dan pembangunan guna mewujudkan kesejahteraan.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *